Gégér Paseban adalah bumi perkemahan yang berada dibatas antara kampung terujung Paseban dengan hutan pegunungan bawah (sub montane forest) di kaki Gn Gedongan/Gedogan. Geger Paseban camping ground di desain untuk menfasilitasi kegiatan camping berbasis petualangan dan diperuntukan sebagai base camp pendakian puncak Kencana via datar Mayit dan Puncak Karvak dari arah barat laut, serta basis […]