Category Archives: Wisata Minat Khusus

Family Trekking Puncak | Wisata keluarga pro-edukasi

family trekking puncak

Family trekking Puncak – Wisata trekking keluarga merupakan aktivitas liburan keluarga pro-edukasi yang menyehatkan psikologi maupun fisik, aktivitas nya merupakan perpaduan antara hiking didalam hutan pegunungan, penyusuran arus sungai sub DAS Ciliwung dan wisata air terjun. Durasi trekking keluarga ini dapat ditempuh sekitar 2-3 jam perjalanan atau sesuai dengan kecepatan dalam perjalanan rute hutan dan […]

Jelajah Curug Naga

jelajah curug naga

Jelajah Curug Naga – Curug Naga merupakan komplek air terjun terkeksotis dalam kawasan pariwisata Puncak Bogor yang terdiri dari terjunan air Curug Barong, Curug Periuk, Curug Oroak dan Curug Naga. Komplek Curug Naga hanya diperuntukan bagi wisata Minat Khusus dengan Aktivitas nya adalah Jelajah Curug Naga. Sementara itun curug Panjang dan Curug Barong yang berada […]

Wisata Healing Forest | Shinrin-Yoku di Puncak Paseban

healing forest di puncak paseban

Healing Forest – Banyak frase yang merujuk kepada hutan sebagai penyembuh baik yang terlahir dari kebudayaan masa lampau yang diwarisakan secara turun menurun maupun dengan pengkajian ilmu pengetahuan modern. Aktivitas seseorang di hutan untuk penyembuhan dan peningkatan kesehatan di Jepang disebut dengan Shinrin Yoku yang diwarisakan sejak berabad silam, sementara itu dunia modern mengenal dengan […]

Wisata Camping Keluarga di Puncak Bogor

wisata camping keluarga di puncak

Wisata Camping Keluarga – Camping keluarga telah menjadi trend baru bagi masyarakat perkotaan dalam menentukan liburan keluarga, hal ini karena family camp dianggap sebagai aktivitas liburan sehat, ramah dan bermuatan edukasi. Beberapa tempat camping ground di Puncak Bogor, belakangan ini telah mendesain bumi perkemahan nya menjadi camping ground yang ramah keluarga dengan beragam aktivitasnya. Begitupun […]

Wisata Edukasi di Puncak berbasis Camping dan petualangan

wisata edukasi di puncak

Wisata Edukasi di Puncak – Selain wisata edukasi dengan mengunjungi pusat budidaya lebah madu ataupun wisata edukasi kopi Paseban, Lainnya adalah Educamp atau wisata edukasi berbasis camping dan petualangan yang kegiatannya dapat dilakukan di beberapa camping ground yang ada di kawasan Wisata Minat Khusus Paseban seperti Bukit Pinus Paseban Camp, Paseban Campsite, Highland Camp Curug […]

Paseban River Trekking Puncak Bogor

trekking puncak

Paseban River trekking Puncak – River trekking adalah wisata minat khusus berbasis petualangan dengan penelusuran aliran sungai sebagai kegiatan utama-nya. Aktivitas river trekking merupakan kombinasi antara hiking, petualangan dan penyusuran sungai yang terkadang harus berenang pada sebahagian badan sungai yang dilewatinya. Dan, Paseban River Trekking adalah aktivitas yang mengkombinasikan antara hiking di rute hutan pegunungan […]

Trekking puncak gunung Kencana via hutan Paseban

trekking puncak kencana

Trekking Puncak Kencana – Pada kawasan wisata minat khusus Paseban, terkonsentrasi jalur-jalur trekking di Puncak dengan melewati rute hutan pegunungan yang eksotis, jalur tersebut menghubungkan antara satu obyek daya tarik wisata dengan dengan destinasi lainnya yang berada dalam kawasan pariwisata Puncak, Cisadon dan sentul Sentul, seperti rute trekking Paseban – Cisadon, Paseban – Gn. Pancar, […]